Empat Tahun Eksis Kembangkan Rumah Subsidi di Maros

Selama empat tahun PT Sanusi Karsa Tama (Sakatama) eksis membangun rumah subsidi di Kabupaten Maros. Dimulai dari kawasan Bumi Salam Sejahtera (BSS) 2, Sakatama mengembangkan sayapnya dengan membangun kawasan BSS Land Mandai. Tidak puas dengan kedua lokasi ini,...

Ground Breaking Prasarana dan Sarana Umum Dalam Program Sejuta Rumah

Kementerian PUPR melalui Ditjen Penyediaan Perumahan melakukan ground breaking  di Perumahan Bumi Salam  Sejahtera Kabupaten Maros.  Groundbreaking dilakukan oleh Direktur Jenderal Penyediaan Perumahan, Syarif Burhanuddin dalam rangka Program Sejuta Rumah dan peletakan Batu Pertama Pembangunan Mesjid An-Nur Syarif...

Owner Sakatama Raih Penghargaan 7Sky Media Award

Owner PT. Sanusi Karsa Tama (sakatama), H. Abdul Salam, pada tanggal 31 Januari 2020 Kemarin menerima penghargaan 7Sky Media Award di Harrit Hotel dan Convention Bundaran Satelit, Surabaya, Jawa Timur. Penghargaan langsung diserahkan oleh Bisma Mukti Wibowo selaku...

Akad Kredit Massal 62 User PT Sanusi Karsa Tama

PT Sanusi Karsa Tama selaku developer rumah subsidi Bumi Salam Sejahtera 1, Bumi Salam Sejahtera 2, BSS Land Mandai, dan Bukit Indah Kapuk yang semuanya berlokasi di Maros, kemarin (8/4) menggelar akad kredit massal. Tandatangan kredit tersebut dilakukan...

Sakatama Gandeng Mitra Marketing Demi Genjot Penjualan

Pada tahun 2019 ini PT Sanusi Karsa Tama selaku salah satu pengembang tumah subsidi di Kabupaten Maros berusaha meningkatkan jumlah penjualannya. Bakan target penjualan yang dicanangkan mencapai dua kali lipat dari tahun sebelumnya. Oleh karena itu, untuk merealisasikannya,...